Entries by

Paspor Masa Berlaku 10 Tahun Diterbitkan Mulai 12 Oktober 2022

Paspor Masa Berlaku 10 Tahun Diterbitkan Mulai 12 Oktober 2022 Direktorat Jenderal Imigrasi resmi menetapkan Paspor RI dengan masa berlaku paling lama 10 (sepuluh) tahun terbit mulai Rabu, 12 Oktober 2022. Penerapan masa berlaku paspor yang baru ini didasarkan pada Pasal 2A Peraturan Menteri Hukum dan HAM RI (Permenkumham) Nomor 18 tahun 2022 yang diundangkan […]

Imigrasi Mataram Gelar Sosialisasi M-Paspor Bagi Masyarakat Desa Masbagik Selatan

Imigrasi Mataram Gelar Sosialisasi M-Paspor Bagi Masyarakat Desa Masbagik Selatan LOMBOK TIMUR – Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram menggelar sosialisasi Aplikasi M-Paspor kepada masyarakat Desa Masbagik Selatan, Lombok Timur pada Rabu, 21 September 2022. Kegiatan berlangsung di Kantor Desa Masbagik Timur dan dibuka secara langsung oleh Wiryawan selaku Kades Masbagik Selatan. Materi kemudian dipaparkan […]

Dukung Penguatan Investasi, Imigrasi Mataram Perkuat Sinergi Melalui Rapat Tim Pora

Dukung Penguatan Investasi, Imigrasi Mataram Perkuat Sinergi Melalui Rapat Tim Pora MATARAM – Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram bersama dengan Kanwil Kemenkumham NTB menyelenggarakan kegiatan Rapat Koordinasi Tim Pengawasan Orang Asing (Tim Pora) Tingkat Wilayah Provinsi NTB dan Kabupaten Lombok Utara bertempat di Hotel Aston Inn Mataram pada Selasa, 20 September 2022. Kegiatan ini […]

Ombudsman RI: Kemenkumham Telah Laksanakan Seluruh Saran terhadap Kebijakan Lalu Lintas WNA

Ombudsman RI: Kemenkumham Telah Laksanakan Seluruh Saran terhadap Kebijakan Lalu Lintas WNA JAKARTA – Hasil kajian Ombudsman RI menunjukkan bahwa Kemenkumham telah melaksanakan seluruh saran kebijakan lalu lintas WNA ke Indonesia semasa penanganan pandemi dan pemulihan ekonomi nasional. Salah satunya adalah penerbitan Permenkumham No. 34 tahun 2021 tentang Pemberian Visa dan Izin Tinggal Keimigrasian dalam […]

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram Bantu Pemulangan Wn. Australia Yang Hanyut Di Perairan Samudra Hindia

Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram Bantu Pemulangan Wn. Australia Yang Hanyut Di Perairan Samudra Hindia Mataram – Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram membantu proses pemulangan seorang WN. Australia bernama David Lawrence Williamson (Lk) berusia 63 tahun yang hanyut di Samudra Hindia dan diselamatkan oleh Tim SAR Mataram di Perairan Indonesia pada 20 Agustus […]

Imigrasi Mataram Beserta Stakeholder Hadiri Pemberangkatan Perdana PMI Ke Malaysia

Imigrasi Mataram Beserta Stakeholder Hadiri Pemberangkatan Perdana PMI Ke Malaysia MATARAM – Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram menghadiri undangan pelepasan Pekerja Migran Indonesia (PMI) asal NTB menuju Malaysia bertempat di Asrama Haji Provinsi NTB pada Senin (29/8). Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka melepas 204 PMI asal NTB di bawah naungan PT Kijang Lombok Raya, […]

Perkuat Screening Pintu Masuk, Imigrasi Mataram Fasilitasi Asesmen Bersama IOM Dan Ditjenim

Perkuat Screening Pintu Masuk, Imigrasi Mataram Fasilitasi Asesmen Bersama IOM Dan Ditjenim MATARAM – Kantor Imigrasi Kelas I TPI Mataram memfasilitasi penyelenggaraan kegiatan asesmen yang digagas oleh Internasional Organisasi for Migration (IOM) bersama dengan Direktorat Jenderal Imigrasi, Kementerian Hukum dan HAM. Kegiatan asesmen diselenggarakan pada Selasa, 23 Agustus 2022 dan terbagi menjadi dua sesi. Sesi […]

Kanwil Kemenkumham NTB Gelar Pelayanan di Pantai Loang Baloq

Kanwil Kemenkumham NTB Gelar Pelayanan di Pantai Loang Baloq MATARAM – Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Nusa Tenggara Barat menggelar  kegiatan pelayanan bertajuk “Kantor Wilayah Kemenkumham NTB Memberikan Layanan kepada Masyarakat Nusa Tenggara Barat” bertempat di kawasan wisata Pantai Loang Baloq Mataram pada Kamis (11/8). Kegiatan ini diselenggarakan dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan Republik […]

Kemenkumham Catat 2 Rekor MURI pada Lomba Esports

Kemenkumham Catat 2 Rekor MURI pada Lomba Esports Jakarta – Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) mencatatkan dua rekor di bidang Esports pada Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI), Minggu 07 Agustus 2022. Rekor MURI diterima atas penyelenggaraan Esports dengan peserta Aparatur Sipil Negara Terbanyak, yaitu 3.326 orang yang terbagi 668 tim. Para peserta merupakan pegawai Kemenkumham […]